Klasifikasi tanaman atau plantae adalah pengelompokan yang digunakan untuk mencari jejak dengan cara mengkategorikan suatu jenis tanaman berdasarkan pada kekerabatan sesuai hierarki yang telah dietapkan.
Berikut istilah yang digunakan untuk mengelompokan tanaman berdasarkan hubungan kekerabatan dan tingkatan taksonnya (kategori):
Divisi (divisio)
Anak divisi (Subdivisio)
Kelas (class)
Bangsa (Ordo)
Suku (family)
Marga (genus)
Jenis (spesies)
Istilah Dalam Pengelompokan Jenis Jenis Tanaman
Reviewed by Tanam Ternak Rumahan
on
August 15, 2019
Rating:
No comments:
Post a Comment